ALDAR HEADQUARTERS
Aldar adalah sebuah bangunan yang dibangun
dengan aluminium dan dinding kaca eksternal dengan daerah kaca seluas 22.000 m2,
dan bangunan ini juga didesain tahan terhadap suhu lebih dari 40°C dengan system pendingin udara mengadopsi
sistem hidrolik dan dilengkapi dengan isolasi termal serta akustik 50 mm untuk mengurangi tingkat
kebisingan dan kerugian energi. Pada Abu Dhabi terdapatsebuahkotabaru - Al
Raha Beach. Kota Iniakandi peruntukan untuk hunian rumahsekitar 120.000 orang. Al Raha Beach adalah sebuahkota di
laut dan proyek terbesar dalam sejarah.
Abu Dhabi
adalah ibu kota dan kota terbesar kedua di Uni
Emirat Arab,
menurut jumlah penduduknya, Kota ini memiliki populasi diperkirakan 896.800
jiwa pada 2009. Abu Dhabi merupakan pusat Pemerintah Uni
Emirat Arab dan
rumah untuk Keluarga Emir Abu Dhabi dan Presiden Uni
Emirat Arab. Abu
Dhabi telah berkembang menjadi kota metropolis kosmopolitan. Perkembangan yang
cepat dan urbanisasi, ditambah dengan pendapatan rata-rata relatif
tinggi penduduknya, telah mengubah Abu Dhabi menjadi kota metropolitan yang
lebih besar dan maju. Kini, kota ini pusat politik, industri, kebudayaan, dan komersial utama karena kedudukannya
sebagai ibukota. Abu Dhabi menghasilkan 56,7% dari PDB Uni Emirat Arab pada
2008.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar